logo Kompas.id
OlahragaMenjaga Kemenangan di Tengah...
Iklan

Menjaga Kemenangan di Tengah Ketatnya Jadwal

Oleh
E10
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3wryy6_YQScOfGFDqe851yvisv0=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2F20180719_165723.jpg
INSAN ALFAJRI UNTUK KOMPAS

Suasana menjelang pertandingan babak ketiga Kejuaraan Asia Yunior 2018. Pasangan ganda campuran Indonesia Rehan Naufal Kusharjanto/Siti Fadia Silva Ramadhanti berhadapan dengan ganda campuran China Ruo Han Guo/Ling Fangling, di GOR PB Jaya Raya, Kamis (19/7/2018)

JAKARTA, KOMPAS—Ketatnya jadwal pertandingan tak menghalangi pasangan ganda campuran Indonesia Rehan Naufal Kusharjanto/Siti Fadia Silva Ramadhanti melaju ke perempat final Kejuaraan Asia Yunior 2018. Unggulan pertama ini melewati babak ketiga setelah mengalahkan ganda campuran China Guo Ruohan Guo/Lin Fangling, 21-16, 21-13, di GOR PB Jaya Raya,  Tangerang Selatan, Kamis (19/7/2018).

Rehan/Fadia memeragakan permainan cepat di gim pertama. Beberapa kali, Rehan melakukan smes menyilang ke pertahanan lawan, sedangkan Guo/Lin membalas dengan memainkan bola drive. Beberapa kali pasangan China bisa mencuri poin akibat pengembalian Fadia yang menyentuh net. Namun, gim pertama itu tetap dimenangi Rehan/Fadia.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000