logo Kompas.id
OlahragaPermainan Pegolf Putri Semakin...
Iklan

Permainan Pegolf Putri Semakin Membaik

Oleh
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/pWVrAswdJ0KIQlIUp1qJQbprlNY=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F11%2F482850_getattachmente1c8da7e-4405-47c0-94ed-22edf74e31e1474237.jpg
Kompas

Pegolf putri DKI Jakarta Kristina Nathalia Yoko meletakkan bola sebelum melakukan pukulan pada Kejuaraan Nasional Amatir 2017 di Pondok Indah Golf Course, Jakarta, Selasa (31/10/2017). Ajang tersebut sekaligus menjadi uji coba kejuaraan untuk Asian Games Jakarta-Palembang 2018.

JAKARTA, KOMPAS - Permainan pegolf putri Indonesia yang dipersiapkan untuk tampil di Asian Games Jakarta-Palembang 2018 dinilai semakin membaik.

Dari hasil uji tanding pada kejuaraan golf Piala Ratu Sirikit yang berlangsung di Thana City & Country Club, Bangkok, Thailand, 9-11 Mei 2018, tim putri mampu menembus lima besar. Hasil itu diraih setelah mereka bermain 4 di bawah par 206.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000