logo Kompas.id
OlahragaTeror Lukaku untuk Tim Kecil
Iklan

Teror Lukaku untuk Tim Kecil

Oleh
· 3 menit baca
 Gelandang  Manchester City, Kevin De Bruyne, ditekel bek Tottenham Hostpur, Jan Vertonghen, dalam laga lanjutan Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, Minggu (17/12) dini hari WIB. City menang dengan skor 4-1 atas Spurs dan tetap memimpin puncak klasemen sementara.
REUTERS/Phil Noble

Gelandang Manchester City, Kevin De Bruyne, ditekel bek Tottenham Hostpur, Jan Vertonghen, dalam laga lanjutan Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, Minggu (17/12) dini hari WIB. City menang dengan skor 4-1 atas Spurs dan tetap memimpin puncak klasemen sementara.

Pada laga sebelumnya, saat melawan Bournemouth, striker asal Belgia ini juga mencetak satu gol. Namun, ketika melawan tim-tim besar (yang sering disebut tim ”Enam Besar”, termasuk MU) seperti Manchester City, Arsenal, Chelsea, Tottenham Hotspur, atau Liverpool, taring Lukaku menghilang.

Ini bisa menjadi masalah bagi MU yang sedang berusaha mengejar City. Sebagai pemain termahal di skuad ”Setan Merah” saat ini, Lukaku seharusnya lebih garang saat timnya menghadapi tim-tim besar. Apalagi Zlatan Ibrahimovic belum bisa menjadi pemain utama setelah pulih dari cedera.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000