logo Kompas.id
NusantaraCuaca Buruk Masih Berpotensi...
Iklan

Cuaca Buruk Masih Berpotensi Terjadi, Banjir dan Longsor Mengintai Kendari

Cuaca buruk berpotensi terjadi sepekan ke depan di Kendari. Pemerintah dan warga dituntut tetap waspada.

Oleh
SAIFUL RIJAL YUNUS
· 3 menit baca
Warga melintasi jalan yang tergenang air meski hujan hanya beberapa waktu di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (12/3/2024). Banjir bandang menerjang wilayah ini pekan lalu yang membuat ribuan warga terdampak hingga satu orang meninggal.
KOMPAS/SAIFUL RIJAL YUNUS

Warga melintasi jalan yang tergenang air meski hujan hanya beberapa waktu di Kendari, Sulawesi Tenggara, Selasa (12/3/2024). Banjir bandang menerjang wilayah ini pekan lalu yang membuat ribuan warga terdampak hingga satu orang meninggal.

KENDARI, KOMPAS — Hujan dengan intensitas sangat tinggi masih berpotensi terjadi di Kendari dan sejumlah daerah lain di Sulawesi Tenggara. Pemerintah dan masyarakat diharapkan mewaspadai banjir dan longsor setidaknya selama sepekan ke depan.

”Selama seminggu ke depan, (curah) hujan masih akan tinggi. Kondisi ini diprediksi terjadi di Kendari, sejumlah daerah di daratan Sultra, dan beberapa di kepulauan,” kata Kepala Stasiun Maritim Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika Kendari Sugeng Widarko di Kendari, Rabu (13/3/2024).

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000