logo Kompas.id
NusantaraMotif Baru Pembunuhan Ibu-Anak...
Iklan

Motif Baru Pembunuhan Ibu-Anak di Subang Terkait Uang

Saksi kunci pembunuhan ibu-anak di Subang menyebutkan motif baru. Ada masalah keuangan yang menjadi penyebab pelaku membunuh istri dan anaknya itu.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Jawa Barat melaksanakan pra-rekonstruksi kasus pembunuhan Tuti Suhartini dan anaknya, Amalia Mustika Ratu, di Kabupaten Subang, Jawa Barat, Selasa (31/10/2023).
KOMPAS/MACHRADIN WAHYUDI RITONGA

Penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Jawa Barat melaksanakan pra-rekonstruksi kasus pembunuhan Tuti Suhartini dan anaknya, Amalia Mustika Ratu, di Kabupaten Subang, Jawa Barat, Selasa (31/10/2023).

BANDUNG, KOMPAS — Saksi kunci pembunuhan ibu-anak di Subang, Jawa Barat, mengungkap adanya motif baru. Pelaku utamanya membunuh karena persoalan keuangan yayasan pendidikan yang dikelola bersama para korban.

Korban tewas dalam kasus ini adalah Tuti Suhartini dan anaknya, Amalia Mustika Ratu. Mereka ditemukan tidak bernyawa di Dusun Ciseuti, Kecamatan Jalancagak, Kabupaten Subang, pada 18 Agustus 2021. Jenazah keduanya ditemukan di dalam bagasi mobil berwarna hitam di rumah mereka dengan luka di kepala.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000