logo Kompas.id
NusantaraWarna-warni Meteorit Nusantara...
Iklan

Warna-warni Meteorit Nusantara di Jember Fashion Carnaval 2023

Temuan batuan meteorit di Nusantara seolah menguatkan dan menjadi bukti bahwa Indonesia benar-benar kaya. Tidak saja karena kesuburan alamnya, tetapi juga batuannya. Salah satu batu berharga tersebut adalah meteorit.

Oleh
DAHLIA IRAWATI
· 4 menit baca
Aneka batuan meteorit dipamerkan di Pendopo Kabupaten Jember, Jember, Jawa Timur, 4-6 Agustus 2023. Acara ini merupakan kegiatan sampingan dari rangkaian Jember Fashion Carnaval 2023. Batuan jenis tektit ini akan bercahaya indah saat disinari.
KOMPAS/DAHLIA IRAWATI

Aneka batuan meteorit dipamerkan di Pendopo Kabupaten Jember, Jember, Jawa Timur, 4-6 Agustus 2023. Acara ini merupakan kegiatan sampingan dari rangkaian Jember Fashion Carnaval 2023. Batuan jenis tektit ini akan bercahaya indah saat disinari.

Temuan batuan meteorit di Nusantara seolah menguatkan dan menjadi bukti bahwa Indonesia benar-benar kaya. Bukan saja karena kesuburan alamnya, melainkan juga karena bebatuannya. Salah satu batu berharga tersebut adalah batu meteorit.

Batu-batuan meteorit turut dipamerkan dalam rangkaian Jember Fashion Carnaval (JFC) 2023, 4-6 Agustus 2023, di lantai 2 Pendopo Kabupaten Jember. Sebanyak 78 batuan meteorit dipamerkan, baik jenis logam maupun tektit atau batu kaca alami. Semua batu meteorit itu disebut ditemukan di Nusantara.

Editor:
CHRISTOPERUS WAHYU HARYO PRIYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000