logo Kompas.id
NusantaraPeluang dan Tantangan Menuju...
Iklan

Peluang dan Tantangan Menuju Ekonomi Hijau

Upaya transformasi ekonomi hijau dalam mendukung pertumbuhan ekonomi berkelanjutan punya potensi besar, tetapi masih menghadapi tantangan.

Oleh
YOLA SASTRA, ZULKARNAINI
· 4 menit baca
Senior Vice President PT Bukit Asam Kris Tjahajaning Tyas, Staf Ahli Bidang Ekonomi Makro Kementerian Investasi dan Badan Koordinasi dan Penanaman Modal Iwan Suryana, Komisaris Utama Independen Allo Bank Indonesia Aviliani, serta Staf Ahli Bidang Ekonomi Keuangan dan Pembangunan Ahmad Aziz Setia Ade Putra (kiri ke kanan) saat menjadi pembicara dalam seminar nasional transformasi ekonomi hijau mendukung pembangunan berkelanjutan di Kota Palembang, Sumsel, Rabu (7/6/2023). Seminar tersebut bagian dari rangkaian kegiatan memperingati HUT Ke-23 Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi).
KOMPAS/ZULKARNAINI

Senior Vice President PT Bukit Asam Kris Tjahajaning Tyas, Staf Ahli Bidang Ekonomi Makro Kementerian Investasi dan Badan Koordinasi dan Penanaman Modal Iwan Suryana, Komisaris Utama Independen Allo Bank Indonesia Aviliani, serta Staf Ahli Bidang Ekonomi Keuangan dan Pembangunan Ahmad Aziz Setia Ade Putra (kiri ke kanan) saat menjadi pembicara dalam seminar nasional transformasi ekonomi hijau mendukung pembangunan berkelanjutan di Kota Palembang, Sumsel, Rabu (7/6/2023). Seminar tersebut bagian dari rangkaian kegiatan memperingati HUT Ke-23 Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi).

PALEMBANG, KOMPAS — Dunia meyakini ekonomi hijau merupakan pilar dan masa depan ekonomi berkelanjutan. Kolaborasi multipihak menjadi penting dalam memaksimalkan peluang dan menjawab tantangan dalam upaya transformasi menuju ekonomi hijau.

Hal tersebut mengemuka dalam seminar nasional bertema ”Transformasi Ekonomi Hijau Mendukung Pertumbuhan Ekonomi Berkelanjutan”, Rabu (7/6/2023). Seminar ini salah satu rangkaian kegiatan Hari Ulang Tahun Ke-23 Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) di Kota Palembang, Sumatera Selatan.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000