logo Kompas.id
NusantaraSuami-istri Asal Lampung...
Iklan

Suami-istri Asal Lampung Korban Dukun Slamet Dimakamkan, Keluarga Minta Pelaku Dihukum Mati

Pasangan suami-istri, Irsad (44) dan Wahyu Tri Ningsih (41), korban pembunuhan Slamet Tohari (45), dukun pengganda uang, dimakamnya di kampung halamannya. Keluarga berharap pelaku dihukum mati.

Oleh
VINA OKTAVIA
· 3 menit baca
Alda Cahya (17), anak korban Irsad dan Wahyu Tri, ditemani Kepala Polsek Gedong Tataan Komisaris Hapran, berdoa di pemakaman di Desa Tanjung Rejo, Kecamatan Negeri Katon, Kabupaten Pesawaran, Lampung, Sabtu (8/4/2023).
KOMPAS/VINA OKTAVIA

Alda Cahya (17), anak korban Irsad dan Wahyu Tri, ditemani Kepala Polsek Gedong Tataan Komisaris Hapran, berdoa di pemakaman di Desa Tanjung Rejo, Kecamatan Negeri Katon, Kabupaten Pesawaran, Lampung, Sabtu (8/4/2023).

PESAWARAN, KOMPAS — Pasangan suami-istri, Irsad (44) dan Wahyu Tri Ningsih (41), korban pembunuhan yang dilakukan Slamet Tohari (45), dukun pengganda uang, dimakamkan di Desa Tanjung Rejo, Kecamatan Negeri Katon, Kabupaten Pesawaran, Lampung. Keluarga korban berharap polisi mengungkap kasus ini dengan tuntas.

Jenazah kedua korban dimakamkan di tempat pemakaman umum Desa Tanjung Rejo sekitar pukul 09.00. Pemakaman dihadiri kerabat, tetangga, serta aparat Polres Pesawaran dan Polres Gedong Tataan.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000