logo Kompas.id
NusantaraAtasi Krisis Pupuk Kimia,...
Iklan

Atasi Krisis Pupuk Kimia, Presiden Joko Widodo Dorong Penggunaan Pupuk Organik

Pengembangan pertanian organik dinilai mampu mengatasi krisis pupuk kimia yang saat ini melanda negara-negara di dunia, sekaligus menjaga ketahanan pangan nasional dan memperbaiki ekosistem lingkungan.

Oleh
RUNIK SRI ASTUTI
· 5 menit baca
Presiden Joko Widodo menanam padi bersama petani di Tuban, Jawa Timur, Kamis (6/4/2023). Presiden mendorong pertanian organik untuk menekan biaya usaha tani dengan mengurangi pemakaian pupuk kimia dan memperbaiki lingkungan
HUMAS KEMENTERIAN PERTANIAN

Presiden Joko Widodo menanam padi bersama petani di Tuban, Jawa Timur, Kamis (6/4/2023). Presiden mendorong pertanian organik untuk menekan biaya usaha tani dengan mengurangi pemakaian pupuk kimia dan memperbaiki lingkungan

TUBAN, KOMPAS — Presiden Joko Widodo mendorong pengembangan pertanian organik terutama penggunaan pupuk organik yang diproduksi secara mandiri. Hal itu dinilai mampu mengatasi krisis pupuk kimia yang saat ini melanda negara-negara di dunia, sekaligus menjaga ketahanan pangan nasional dan memperbaiki ekosistem lingkungan.

Pernyataan itu disampaikan Presiden seusai menanam padi secara serentak di Desa Senori, Kecamatan Merakurak, Tuban, Jawa Timur, Kamis (6/4/2023). Tanam padi dilakukan para petani dari Serikat Petani Indonesia yang mencanangkan penanaman seluas 1.000 hektar untuk kawasan percepatan tanam musim kedua tahun 2023.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000