logo Kompas.id
NusantaraSekitar 2.800 Siswa SD di...
Iklan

Sekitar 2.800 Siswa SD di Pontianak Terima PIP Tahun Ini

Sekitar 2.800 siswa tidak mampu jenjang sekolah dasar di Kota Pontianak, Kalimantan Barat, mendapatkan bantuan Program Indonesia Pintar tahun ini. Dengan bantuan tersebut, diharapkan siswa tidak putus sekolah.

Oleh
EMANUEL EDI SAPUTRA
· 3 menit baca
Sosialisasi Program Indonesia Pintar (PIP) dan bimbingan teknis aplikasi Sipintar jenjang SD negeri/swasta Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Senin (13/3/2023).
KOMPAS/EMANUEL EDI SAPUTRA

Sosialisasi Program Indonesia Pintar (PIP) dan bimbingan teknis aplikasi Sipintar jenjang SD negeri/swasta Kota Pontianak, Kalimantan Barat, Senin (13/3/2023).

PONTIANAK, KOMPAS — Sekitar 2.800 siswa tidak mampu pada jenjang sekolah dasar di Kota Pontianak, Kalimantan Barat, mendapatkan bantuan Program Indonesia Pintar atau PIP tahun ini. Dengan bantuan tersebut, diharapkan siswa tetap mendapatkan layanan pendidikan.

Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono dalam sosialisasi PIP dan bimbingan teknis aplikasi Sipintar jenjang SD negeri/swasta di Kota Pontianak, Senin (13/3/2023), menuturkan, siswa SD di Pontianak penerima PIP tahun ini sekitar 2.800 orang. Bentuknya dikonversi dalam uang, misalnya Rp 500.000 per tiga bulan per siswa.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000