logo Kompas.id
NusantaraPembebasan Lahan Jalan Tol...
Iklan

Pembebasan Lahan Jalan Tol Sumatera Jambi-Betung I Capai 80 Persen

Pembebasan lahan untuk membangun Jalan Tol Trans-Sumatera Jambi-Betung I hampir selesai. Peletakan batu pertama pembangunan yang menghubungkan Jambi dan Sumatera Selatan itu akan dimulai sebelum puasa.

Oleh
IRMA TAMBUNAN
· 3 menit baca
Masyarakat mengikuti proses pembebasan lahan untuk pembangunan Jalan Tol Trans-Sumatera Jambi-Betung I, di Desa Sungai Bertam, Kecamatan Jambi Luar Kota, Kabupaten Muaro Jambi, Kamis (2/3/2023).
IRMA TAMBUNAN

Masyarakat mengikuti proses pembebasan lahan untuk pembangunan Jalan Tol Trans-Sumatera Jambi-Betung I, di Desa Sungai Bertam, Kecamatan Jambi Luar Kota, Kabupaten Muaro Jambi, Kamis (2/3/2023).

MUARO, JAMBI, KOMPAS — Proses pembebasan lahan untuk pembangunan ruas Jalan Tol Trans Sumatera Jambi-Betung I kini mencapai 80 persen. Pembangunan jalan tol itu ditargetkan akan mulai berjalan sebelum masa puasa tahun ini.

Pembangunan ruas Jalan Tol Jambi-Betung I masih memerlukan penyelesaian pembebasan lahan 300 warga pada enam desa di Kabupaten Muaro Jambi. Saat ini, validasi pembebasan lahan telah selesai di empat desa. Masih ada dua desa lagi tengah berproses, yakni di Desa Sungai Bertam dan Muaro Sebapo.

Editor:
AGNES BENEDIKTA SWETTA BR PANDIA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000