logo Kompas.id
NusantaraKawasan ”Heritage” Gajah Mada ...
Iklan

Kawasan ”Heritage” Gajah Mada Berhias Lampion

Pemkot Denpasar mendukung pelaksanaan Festival Imlek Bersama 2023 yang diselenggarakan Perhimpunan Inti Bali. Suasana menyambut perayaan tahun baru Imlek sudah terlihat di kawasan ”heritage” Jalan Gajah Mada, Denpasar.

Oleh
COKORDA YUDISTIRA M PUTRA
· 4 menit baca
Kawasan <i>heritage</i> Jalan Gajah Mada, Kota Denpasar, Bali, Kamis (19/1/2023), sudah dihias pernak-pernik Imlek, misalnya gapura berornamen China dan lampion Imlek.
KOMPAS/COKORDA YUDISTIRA

Kawasan heritage Jalan Gajah Mada, Kota Denpasar, Bali, Kamis (19/1/2023), sudah dihias pernak-pernik Imlek, misalnya gapura berornamen China dan lampion Imlek.

DENPASAR, KOMPAS — Menjelang Tahun Baru Imlek 2574 Kongzili, kawasan warisan budaya (heritage) Jalan Gajah Mada, Kota Denpasar, Bali, sudah bersuasana Imlek, di antaranya berhias lampion warna merah.

Memeriahkan perayaan Imlek 2023 ini, Pemerintah Kota Denpasar memfasilitasi dan mendukung pelaksanaan Festival Imlek Bersama 2023 yang diselenggarakan Perhimpunan Indonesia Tionghoa (Inti) Bali, mulai dari kawasan heritage Jalan Gajah Mada, Pasar Badung, hingga Lapangan Puputan Badung I Gusti Ngurah Made Agung, Kota Denpasar.

Editor:
AGNES BENEDIKTA SWETTA BR PANDIA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000