logo Kompas.id
NusantaraGelombang Tinggi, Pelayanan...
Iklan

Gelombang Tinggi, Pelayanan ”Public Boat” ke Gili Dialihkan dari Bangsal ke Ombak Beleq

Gelombang tinggi membuat pelayanan ”public boat” ke Gili yang semula di Pelabuhan Bangsal, Pemenang, dialihkan sementara ke Pelabuhan Ombak Beleq, Tanjung.

Oleh
ISMAIL ZAKARIA
· 4 menit baca
Gelombang tinggi melanda kawasan Pelabuhan Bangsal, Kecamatan Pemenang, Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, Minggu (1/1/2022) siang. Akibatnya, hanya penyeberangan dengan kapal cepat dan perahu motor cepat yang bisa dilayani di pelabuhan tersebut.
KOMPAS/ISMAIL ZAKARIA

Gelombang tinggi melanda kawasan Pelabuhan Bangsal, Kecamatan Pemenang, Kabupaten Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, Minggu (1/1/2022) siang. Akibatnya, hanya penyeberangan dengan kapal cepat dan perahu motor cepat yang bisa dilayani di pelabuhan tersebut.

TANJUNG, KOMPAS — Pelayanan penumpang kapal penyeberangan umum atau public boat ke Tiga Gili, Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, yang semula di Pelabuhan Bangsal, Pemenang, dialihkan sementara ke Pelabuhan Ombak Beleq, Tanjung. Penyebabnya, gelombang tinggi terjadi di Bangsal, yang selama ini menjadi salah satu pintu masuk wisatawan ke kawasan Gili.

Khairul Khattab, petugas lapangan Koperasi Karya Bahari yang mengelola kapal penyeberangan umum atau public boat Bangsal-Gili, mengatakan, pengalihan mulai dilakukan hari ini, Minggu (1/1/2023).

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000