logo Kompas.id
NusantaraSurabaya Mendapat Tambahan...
Iklan

Surabaya Mendapat Tambahan Armada Bus Listrik

Pemerintah Kota Surabaya terus menambah armada untuk mendukung transportasi massal, termasuk mendapat bantuan bus listrik Trans Semanggi Surabaya untuk mendukung Buy The Service.

Oleh
AGNES SWETTA PANDIA
· 3 menit baca
Petugas berada di bus listrik saat Peluncuran Gerakan Nasional Kembali ke Angkutan Umum dan Launching Koridor 3 BTS Trans Semanggi Bus Listrik di Balai Pemuda, Kota Surabaya, Jawa Timur, Selasa (20/12/2022).
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Petugas berada di bus listrik saat Peluncuran Gerakan Nasional Kembali ke Angkutan Umum dan Launching Koridor 3 BTS Trans Semanggi Bus Listrik di Balai Pemuda, Kota Surabaya, Jawa Timur, Selasa (20/12/2022).

SURABAYA, KOMPAS — Pemerintah Kota Surabaya bersama Kementerian Perhubungan meluncurkan bus listrik Trans Semanggi Surabaya. Penambahan armada bus itu untuk mendukung angkutan Buy The Service (BTS) di Kota Surabaya.

Peresmian bus listrik ditandai dengan pemotongan pita yang dilanjutkan dengan pemecahan kendi oleh Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi bersama Direktur Angkutan Jalan Kemenhub Suharto.

Editor:
CHRISTOPERUS WAHYU HARYO PRIYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000