logo Kompas.id
NusantaraRSUD Abdul Moeloek Rawat Dua...
Iklan

RSUD Abdul Moeloek Rawat Dua Pasien Anak yang Alami Gagal Ginjal Akut

Dua kasus gagal ginjal akut pada anak ditemukan di Lampung. Saat ini kedua pasien sedang menjalani perawatan di RSUD Abdul Moeloek, Bandar Lampung.

Oleh
VINA OKTAVIA
· 2 menit baca
Aktivis dari Indonesia Kidney Care Club menggelar aksi memperingati Hari Ginjal Sedunia dengan membagikan stiker dan buku saku mengenai kesehatan ginjal kepada warga yang melintas di kawasan Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Kamis (8/3/2012).
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Aktivis dari Indonesia Kidney Care Club menggelar aksi memperingati Hari Ginjal Sedunia dengan membagikan stiker dan buku saku mengenai kesehatan ginjal kepada warga yang melintas di kawasan Bundaran Hotel Indonesia, Jakarta, Kamis (8/3/2012).

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS — Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Moeloek, Lampung, merawat dua pasien anak yang mengalami gagal ginjal akut. Hingga kini, tim dokter masih terus memantau kondisi kesehatan dua pasien tersebut. Pemerintah daerah melakukan penelusuran kasus lebih lanjut.

“Saya sudah lihat langsung satu pasien. Sejauh ini kondisinya stabil, sudah tidak ada demam dan masih mau makan dan minum, tapi urine tidak keluar,“ kata Direktur RSUD Abdul Moeloek, Lampung, Lukman Pura mengonfirmasi hal tersebut saat dihubungi dari Bandar Lampung, Lampung, Minggu (23/10/2022).

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000