logo Kompas.id
NusantaraFederasi Kontras Catat Adanya ...
Iklan

Federasi Kontras Catat Adanya Pelanggaran HAM

Catatan pelanggaran dalam tragedi Stadion Kanjuruhan, di antaranya, pemukulan terhadap suporter yang dilakukan oleh aparat penegak hukum.

Oleh
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
· 3 menit baca
Petugas membawa salah satu jenazah korban kerusuhan suporter sepak bola Stadion Kanjuruhan, di RS Wava Husada, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Minggu (2/10/2022).
KOMPAS/DAHLIA IRAWATI

Petugas membawa salah satu jenazah korban kerusuhan suporter sepak bola Stadion Kanjuruhan, di RS Wava Husada, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Minggu (2/10/2022).

MALANG, KOMPAS — Federasi Kontras mencatat sejumlah pelanggaran HAM dan adanya prosedur keselamatan yang tak dijalankan dalam tragedi Kanjuruhan, di Kabupaten Malang, Sabtu (1/10/2022). Mereka juga meminta polisi, panitia pelaksana, hingga pemerintah bertanggung jawab.

Catatan pelanggaran itu adalah pemukulan terhadap suporter yang dilakukan oleh aparat penegak hukum. Selain itu, panitia penyelenggara mengadakan pertandingan terlalu malam; penggunaan gas air mata yang menurut para saksi efeknya lebih hebat dibandingkan peristiwa kerusuhan pada November 2005 di Surabaya; dan tak dibukanya pintu gerbang di 10 menit terakhir pertandingan.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000