logo Kompas.id
NusantaraKios Ponsel Terbakar, Ibu dan ...
Iklan

Kios Ponsel Terbakar, Ibu dan Anak Tewas

Ibu dan anak meninggal dunia akibat kebakaran di Purbalingga. Diduga api berasal dari kompor dalam kios mereka yang lupa dimatikan.

Oleh
WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO
· 2 menit baca
Kebakaran melanda sebuah kios <i>handphone</i> yang juga dijadikan tempat tinggal di Purbalingga, Jawa Tengah, Sabtu (6/8/2022) dini hari. Dua orang meninggal dunia dalam kebakaran itu.
ARSIP HUMAS POLRES PURBALINGGA

Kebakaran melanda sebuah kios handphone yang juga dijadikan tempat tinggal di Purbalingga, Jawa Tengah, Sabtu (6/8/2022) dini hari. Dua orang meninggal dunia dalam kebakaran itu.

PURBALINGGA, KOMPAS — Sebuah kios telepon seluler di Purbalingga, Jawa Tengah, terbakar pada Sabtu (6/8/2022) dini hari. Dua orang di dalamnya, yakni Vena Yuliana Tjokro Wardoso (44) dan Jose Theodore Rafael (7), anaknya, meninggal dunia. Kebakaran diduga berasal dari kompor yang lupa dimatikan di malam hari.

”Kebakaran terjadi sekitar pukul 01.30 di kios telepon seluler (ponsel) yang juga digunakan sebagai tempat tinggal oleh korban dan anaknya,” kata Kepala Kepolisian Resor Purbalingga Ajun Komisaris Besar Era Johny Kurniawan seperti dikutip dari siaran pers, Sabtu.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000