logo Kompas.id
NusantaraWarga Bandung Tetap Diminta...
Iklan

Warga Bandung Tetap Diminta Jaga Protokol Kesehatan meski Masker Boleh Dilepas

Presiden Joko Widodo telah memperbolehkan masyarakat melepas masker. Di Kota Bandung, pelonggaran ini disikapi dengan tetap menerapkan protokol kesehatan lainnya. Masyarakat yang rentan terpapar diminta memakai masker.

Oleh
MACHRADIN WAHYUDI RITONGA
· 3 menit baca
Petugas dari Puskesmas Margahayu Raya, Kecamatan Buahbatu, Kota Bandung, Jabar, mengingatkan warga lanjut usia untuk menggunakan masker dengan benar, Senin (26/4/2021).
KOMPAS/MACHRADIN WAHYUDI RITONGA

Petugas dari Puskesmas Margahayu Raya, Kecamatan Buahbatu, Kota Bandung, Jabar, mengingatkan warga lanjut usia untuk menggunakan masker dengan benar, Senin (26/4/2021).

BANDUNG, KOMPAS — Meskipun telah diperbolehkan melepas masker, masyarakat Kota Bandung, Jawa Barat, tetap diminta menerapkan protokol kesehatan untuk antisipasi persebaran Covid-19. Masyarakat yang rentan terpapar juga diminta untuk tetap menggunakan masker demi perlindungan di tengah pandemi.

Wali Kota Bandung Yana Mulyana menyerahkan sepenuhnya kepada masyarakat terkait penggunaan masker. Apalagi, saat ini persebaran Covid-19 di Kota Bandung dinilai terkendali dan Yana bahkan menilai sudah masuk fase endemi.

Editor:
MOHAMAD FINAL DAENG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000