logo Kompas.id
NusantaraPengawasan Ternak Diperketat...
Iklan

Pengawasan Ternak Diperketat Pasca-penyakit Mulut dan Kuku Ditemukan di Jabar

Petugas mengawasi dua titik jalur distribusi hewan ternak di Jabar, yaitu Losari (Cirebon) dan Kota Banjar. Pengawasan ini dilakukan setelah ditemukan 62 hewan ternak di Jabar yang terinfeksi PMK.

Oleh
MACHRADIN WAHYUDI RITONGA
· 3 menit baca
Winarto menyemprotkan cairan obat ke mulut sapi yang terjangkit penyakit mulut dan kaki di Desa Sembung, Kecamatan Wringinanom, Kabupaten Gresik, Jawa Timur, Rabu (11/5/2022).
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Winarto menyemprotkan cairan obat ke mulut sapi yang terjangkit penyakit mulut dan kaki di Desa Sembung, Kecamatan Wringinanom, Kabupaten Gresik, Jawa Timur, Rabu (11/5/2022).

BANDUNG, KOMPAS — Sebanyak 62 kasus penyakit mulut dan kuku atau PMK pada hewan ternak ditemukan di Jawa Barat. Penutupan pasar ternak hingga pengawasan lalu lintas ternak dilakukan untuk menghambat persebaran penyakit menular ini.

Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Jabar M Arifin Soedjayana menyatakan, kasus PMK telah ditemukan pada 62 hewan ternak di sejumlah daerah. Jumlah ini terdiri dari 57 sapi dan 5 domba.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000