logo Kompas.id
NusantaraSeluncuran Waterpark Kenjeran ...
Iklan

Seluncuran Waterpark Kenjeran Ambrol, 17 Orang Terluka

Pengelola obyek wisata perlu meningkatkan kewaspadaan dalam pengaturan pengunjung untuk mencegah kecelakaan seperti dialami 17 orang terluka akibat seluncuran ambrol di Waterpark Kenjeran, Surabaya, Jawa Timur.

Oleh
AMBROSIUS HARTO MANUMOYOSO, AGNES BENEDIKTA SWETTA BR PANDIA
· 2 menit baca
Patung Suro dan Boyo di Taman Suroboyo, Kenjeran, Surabaya, Rabu (29/5/2019).
KOMPAS/IQBAL BASYARI

Patung Suro dan Boyo di Taman Suroboyo, Kenjeran, Surabaya, Rabu (29/5/2019).

SURABAYA, KOMPAS — Sebanyak 17 orang, kebanyakan anak-anak, terluka atau cedera akibat terjatuh dari seluncuran Waterpark Kenjeran, Surabaya, Jawa Timur, yang ambrol pada Sabtu (7/5/2022) jelang pukul 14.00.

Menurut Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Surabaya Ridwan Mubarun, seluruh korban dibawa dan sedang ditangani. Sebanyak 7 orang ditangani di RSUD dr Mohamad Soewandhie, 8 orang ditangani di RSUD dr Soetomo, dan 2 orang sudah diantar pulang karena cedera ringan dan shock.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000