logo Kompas.id
NusantaraMenhub Minta Tambah Mudik...
Iklan

Menhub Minta Tambah Mudik Gratis

Masih ada waktu bagi lembaga pemerintah dan swasta untuk memperbanyak mudik gratis dalam Lebaran tahun ini. Sebab, minat warga pulang kampung terpantau masih besar hingga Hari-H Idul Fitri.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA, YOLA SASTRA
· 4 menit baca
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menyapa penumpang yang mengikuti mudik gratis di Terminal Jatijajar, Kota Depok, Jawa Barat, Kamis (28/4/2022). Program yang digagas Kementerian Perhubungan itu memberangkatkan lebih dari 100 bus berisi sekitar 3.000 penumpang tujuan berbagai kota di Jabar, Jawa Tengah, dan Jawa Timur.
KOMPAS/TATANG MULYANA SINAGA

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menyapa penumpang yang mengikuti mudik gratis di Terminal Jatijajar, Kota Depok, Jawa Barat, Kamis (28/4/2022). Program yang digagas Kementerian Perhubungan itu memberangkatkan lebih dari 100 bus berisi sekitar 3.000 penumpang tujuan berbagai kota di Jabar, Jawa Tengah, dan Jawa Timur.

JAKARTA, KOMPAS-Dibolehkannya mudik pada Lebaran 2022 setelah dua tahun dilarang akibat Covid-19 membuat permintaan masyarakat terhadap mudik gratis amat tinggi. Bahkan, menurut Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, masih ada yang mencari tiket angkutan gratia untuk pulang kampung hingga hari kedua Idul Fitri 1443 H.

“Bus mudik gratis sangat dibutuhkan masyarakat. Hingga saat ini, banyak warga yang masih mencarinya. Program ini juga bisa mengurangi kendaraan pribadi yang melintasi jalur mudik,” ujarnya saat menghadiri mudik gratis yang digelar Kementerian Perhubungan di Terminal Jatijajar, Kota Depok, Jawa Barat, Kamis (28/4/2022).

Editor:
JOHANES GALUH BIMANTARA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000