logo Kompas.id
NusantaraHujan Semalam, Kebumen Dilanda...
Iklan

Hujan Semalam, Kebumen Dilanda Banjir

Banjir melanda sejumlah desa di Kebumen, Jawa Tengah. Sebagian warga mengungsi dan lalu lintas tersendat.

Oleh
WILIBRORDUS MEGANDIKA WICAKSONO
· 3 menit baca
Ruas Jalan Karanganyar-Gombong di Kelurahan Karanganyar, Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, terendam banjir hingga 40 sentimeter, Selasa (15/3/2022) pagi.
Arsip Lurah Panjatan Junaidi

Ruas Jalan Karanganyar-Gombong di Kelurahan Karanganyar, Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, terendam banjir hingga 40 sentimeter, Selasa (15/3/2022) pagi.

KEBUMEN, KOMPAS — Sebanyak 14 desa/kelurahan yang tersebar di lima kecamatan di Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, dilanda banjir dengan ketinggian 0,3 meter hingga 1 meter, Selasa (15/3/2022), akibat hujan yang mengguyur wilayah itu sejak Senin (14/3/2022). Lebih dari 50 warga mengungsi ke tempat aman dan aktivitas warga pun terganggu.

”Hujan lebat mulai pukul 19.00 hingga 22.00. Akibatnya, aliran sungai di Kecamatan Rowokele dan Buayan meluap sekitar pukul 23.50,” kata Operator Pusat Pengendali dan Operasi Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kebumen Sukirman saat dihubungi dari Purwokerto, Selasa.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000