logo Kompas.id
NusantaraData Belum Valid, Sumsel Gelar...
Iklan

Data Belum Valid, Sumsel Gelar Sensus UMKM

Data dari kabupaten dan kota menunjukkan jumlah UMKM di Sumsel 2,2 juta, tetapi data yang tercatat di sistem daring hanya 200.000, sedangkan pendaftar bantuan presiden untuk usaha mikro ada 800.000.

Oleh
RHAMA PURNA JATI
· 4 menit baca
Seorang perajin songket sedang membuat songket di Desa Burai, Kecamatan Tanjung Batu, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan, Kamis (30/9/2021). Desa ini masuk dalam jajaran 50 Desa Wisata Terbaik di tahun 2021.
KOMPAS/RHAMA PURNA JATI

Seorang perajin songket sedang membuat songket di Desa Burai, Kecamatan Tanjung Batu, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatera Selatan, Kamis (30/9/2021). Desa ini masuk dalam jajaran 50 Desa Wisata Terbaik di tahun 2021.

PALEMBANG, KOMPAS — Hingga kini Sumatera Selatan belum memiliki data yang valid terkait jumlah pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah atau UMKM. Hal ini membuat proses pengembangan UMKM tidak berjalan optimal. Dalam waktu dekat, pendataan akan dilakukan di delapan daerah dengan harapan proses pelatihan dan pengembangan UMKM bisa lebih terarah.

Kepala Dinas Koperasi dan UMKM Sumatera Selatan Amiruddin, Senin (7/3/2022), mengakui, sampai saat ini dirinya belum memiliki data pasti berapa jumlah UMKM di Sumsel.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000