logo Kompas.id
NusantaraDiperlukan Suara Masyarakat...
Iklan

Diperlukan Suara Masyarakat untuk Tentukan Penetapan Pemekaran di Papua

Masih terdapat sikap pro dan kontra terkait rencana pemerintah pusat memekarkan enam provinsi di tanah Papua. Diperlukan dialog dengan masyarakat setempat sebelum penetapan kebijakan tersebut.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
Keluarga Marcus Lani menuju ladang ubi di Kampung Jagara, Distrik Walesi, Kabupaten Jayawijaya, Papua, Selasa (16/11/2022). Sejumlah warga kini masih menanam berbagai varietas ubi lokal yang selama ini ditanam masyarakat Papua. Ada ubi jenis helaleke, yeleli, dan musaneken. Total ada puluhan nama jenis ubi jalar di wilayah ini. Ubi merupakan makanan penting yang kini mulai tergantikan oleh nasi.
Kompas/Bahana Patria Gupta

Keluarga Marcus Lani menuju ladang ubi di Kampung Jagara, Distrik Walesi, Kabupaten Jayawijaya, Papua, Selasa (16/11/2022). Sejumlah warga kini masih menanam berbagai varietas ubi lokal yang selama ini ditanam masyarakat Papua. Ada ubi jenis helaleke, yeleli, dan musaneken. Total ada puluhan nama jenis ubi jalar di wilayah ini. Ubi merupakan makanan penting yang kini mulai tergantikan oleh nasi.

JAYAPURA, KOMPAS — Diperlukan dialog bersama antara masyarakat dan pemerintah pusat terkait rencana pemekaran enam provinsi di Papua dan Papua Barat. Sebab, masih terjadi perbedaan pendapat di tengah masyarakat untuk pelaksanaan kebijakan tersebut.

Demikian benang merah dalam webinar yang diselenggarakan oleh Pengurus Pusat Pemuda Katolik, Selasa (22/2/2022). Webinar mengangkat tema bertajuk ”Pemekaran DOB di Papua, Solusi atau Sumber Masalah Baru”.

Editor:
AGNES BENEDIKTA SWETTA BR PANDIA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000