logo Kompas.id
NusantaraMasalah Lingkungan dan Dampak ...
Iklan

Masalah Lingkungan dan Dampak Pemanasan Global Picu Banjir Jayapura

Curah hujan tinggi bukan penyebab utama banjir dan longsor yang terjadi di Kota Jayapura. Fenomena pemanasan global dan masalah lingkungan menjadi pemicunya.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4BpI02O1brfUECosGSvDwrz0KwA=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2022%2F01%2F4196f691-8852-43cc-96e4-d0dd9670a938_jpg.jpg
KOMPAS/DOKUMENTASI PENERANGAN KODAM XVII/CENDERAWASIH

Warga di kompleks Perumahan Organda, Kota Jayapura, yang masih terendam banjir hingga Sabtu (8/1/2022). Jumlah warga di kompleks ini mencapai sekitar 1.000 orang.

JAYAPURA, KOMPAS — Perubahan iklim, hilangnya daerah resapan air, dan tumpukan sampah di sungai serta saluran drainase memicu banjir besar di Kota Jayapura, Papua. Siklus banjir yang sebelumnya terjadi lima tahun sekali kini selalu melanda setiap tahun.

Hujan lebat yang mengguyur Jayapura pada Kamis (6/1/2022) memicu banjir keesokan harinya. Banjir melanda Distrik Jayapura Utara, Jayapura Selatan, Abepura dan Distrik Heram. Hingga Sabtu (8/1/2022), air masih merendam Youtefa dan kompleks Organda.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000