logo Kompas.id
NusantaraPekerja Migran di Klaten...
Iklan

Pekerja Migran di Klaten Positif Covid-19, Sampel Diperiksa Terkait Omicron

Kasus positif Covid-19 ditemukan lagi, di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, setelah sempat nol kasus beberapa hari. Temuan kasus terbaru merupakan pekerja migran yang mempunyai riwayat perjalanan dari Turki.

Oleh
NINO CITRA ANUGRAHANTO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0fvianw66-pYmzqOIh7uLQmZ6tY=/1024x579/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2F93c38006-d26e-496c-8725-3dc4e750661f_jpg.jpg
KOMPAS/NINO CITRA ANUGRAHANTO

Petugas dari PMI menyemprot disinfektan pada kawasan GOR Gelarsena, di Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, Rabu (28/7/2021). Gedung tersebut dijadikan tempat isolasi terpusat bagi pasien Covid-19 tanpa gejala.

SURAKARTA, KOMPAS — Seorang pekerja migran berinisal F asal Klaten, Jawa Tengah, dinyatakan masih positif Covid-19 saat diperiksa di Klaten meskipun telah menjalan isolasi di Jakarta selama sembilan hari. F kembali menjalani isolasi terpusat di Asrama Haji Donohudan, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah dan sampelnya diperiksa terkait varian Omicron.

Kasus itu merupakan kasus positif baru di  Kabupaten Klaten, Jawa Tengah, setelah sempat nol kasus selama beberapa hari.

Editor:
Aufrida Wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000