logo Kompas.id
NusantaraCemas di Pengungsian,...
Iklan

Cemas di Pengungsian, Penyintas Semeru Berharap Segera Dapatkan Jaminan Hidup

Para warga terdampak erupsi Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur, mengharapkan kejelasan nasib setelah lepas dari pengungsian. Banyak warga yang kehilangan pekerjaan akibat bencana alam tersebut.

Oleh
NINO CITRA ANUGRAHANTO
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/KWkXrEVGV86cd84Q5CsTFmjr91k=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F12%2Fe693d8d4-9649-4ac9-b1cb-61def014d953_jpg.jpg
KOMPAS/NINO CITRA ANUGRAHANTO

Para pengungsi erupsi Gunung Semeru beristirahat di pos pengungsian SD Negeri 01 Penanggal, Kecamatan Candipuro, Lumajang, Jawa Timur, Rabu (15/12/2021). Para pengungsi mengharapkan segera ada kepastian mengenai hunian sementara. Mereka merasa tidak bisa selamanya tinggal di pengungsian.

LUMAJANG, KOMPAS — Penyintas erupsi Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur, berharap segera mendapat kepastian jaminan hidup. Selama di pengungsian, mereka didera cemas terkait nasibnya kelak akibat kehilangan mata pencarian utama.

Sumini (45), warga Dusun Curah Kobokan, Desa Supiturang, Kecamatan Pronojiwo, mulai putus asa. Rumah dan seisinya hancur akibat diterjang material letusan. Sudah lebih dari satu pekan, dia dan keluarga mengungsi di SD Negeri 01 Penanggal, Kecamatan Candipuro, Lumajang.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000