logo Kompas.id
NusantaraSampah Masih Saja Kotori...
Iklan

Sampah Masih Saja Kotori Pantai di Surabaya

Kegiatan pembersihan pantai dari sampah di pesisir Surabaya dekat Jembatan Suramadu memperlihatkan masih rendahnya kesadaran tentang penanganan dan pengelolaan sampah di ibu kota Jawa Timur tersebut.

Oleh
AMBROSIUS HARTO/AGNES SWETTA PANDIA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wxSaIU5ok32gIAUDzoA-aF0WqVk=/1024x681/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F11%2F9DC13B2D-1C8E-4115-B751-37A24F39217B_1636715463.jpeg
PEMERINTAH KOTA SURABAYA

Personel Komando Armada 2 membantu aparatur Pemerintah Kota Surabaya dalam Karya Bhakti Program Laut Bersih di pesisir Surabaya dekat bentang Jembatan Suramadu, Jumat (12/11/2021).

SURABAYA, KOMPAS — Sampah masih mengotori pesisir pantai di Surabaya, Jawa Timur, Jumat (12/11/2021). Hal ini ikut menujukkan masih minimnya langkah pemerintah untuk mendampingi masyarakat agar semakin peduli pada masa depan lingkungan yang ideal.

Kondisi itu mendorong Komando Armada 2 menggelar Karya Bhakti Program Laut Bersih (Prolasih) 2021, Jumat. Bersama Pemerintah Kota Surabaya dan pihak lainnya, program tahunan ini diharapkan ikut mewujudkan kondisi lingkungan yang lebih baik.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000