logo Kompas.id
NusantaraMasyarakat Terdampak Puting...
Iklan

Masyarakat Terdampak Puting Beliung di Sidoarjo Mulai Terima Bantuan

Hujan disertai angin kencang yang melanda Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur menyebabkan ratusan rumah warga rusak ringan hingga sedang. Sejumlah pihak mulai membantu perbaikan rumah yang rusak.

Oleh
RUNIK SRI ASTUTI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/iQ9tMdDVja92dKimk8x6k0gfs8s=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F10%2FIMG-20211030-WA0015_1635596328.jpg
HUMAS POLRESTA SIDOARJO

kapolresta Sidoarjo Komisaris Besar Kusumo Wahyu Bintoro menyalurkan bantuan kepada korban angin kencang, Sabtu (30/10/2021).

SIDOARJO, KOMPAS — Bencana hidrometeorologi terutama hujan disertai angin kencang mulai melanda Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur, dan menyebabkan ratusan rumah warga rusak ringan hingga sedang. Sejumlah pihak mulai menyalurkan bantuan untuk memperbaiki kerusakan dan meringankan derita warga korban bencana.

Berdasarkan data sementara, terdapat enam desa di Kecamatan Wonoayu yang dilanda angin puting beliung, yakni Mulyodadi, Pagerngumbuk, Plaosan, Wonokalang, Candinegoro, dan Karangpuri. Tidak kurang dari 150 rumah warga yang terdampak. Rumah-rumah itu mengalami rusak ringan hingga sedang.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000