logo Kompas.id
NusantaraMasuk Lewat Perairan Jayapura,...
Iklan

Masuk Lewat Perairan Jayapura, 23 Pengedar Ganja dari Papua Niugini Ditangkap

Para pengedar ganja dari Papua Niugini terus mengincar Jayapura sebagai target operasi. Sepanjang tahun ini, Polda Papua telah menangkap 23 pengedar ganja dari negara yang berbatasan langsung dengan Jayapura itu.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/WgaWKWC2gaUySHTUMNURbPldE_s=/1024x586/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F09%2Fef8faec6-8b7d-49cc-9de6-475f62e1e9d0_jpg.jpg
KOMPAS/DOKUMENTASI POLAIRUD POLDA PAPUA

Direktur Reserse Narkoba Polda Papua Komisaris Besar Alfian bersama Direktur Polairud Polda Papua Komisaris Besar Kasmolan memusnahkan barang bukti 21 paket ganja kering di Jayapura, Jumat (24/9/2021).

JAYAPURA, KOMPAS — Kota Jayapura di Papua menjadi target utama peredaran ganja dari Papua Niugini. Jajaran Polda Papua kembali berhasil menangkap 23 pengedar ganja asal negara tetangga tersebut dalam sembilan bulan terakhir.

Hal ini disampaikan Direktur Reserse Narkoba Polda Papua Komisaris Besar Alfian saat ditemui seusai bersama Direktur Polairud Polda Papua Komisaris Besar Kasmolan memusnahkan barang bukti 3 kilogram ganja kering di Jayapura, Jumat (24/9/2021).

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000