logo Kompas.id
NusantaraKemarau, Debit Air PDAM...
Iklan

Kemarau, Debit Air PDAM Jayapura Susut 25 Persen

Kemarau melanda Jayapura selama dua bulan terakhir. Kondisi ini menyebabkan debit air di sejumlah ”intake” milik PDAM Jayapura menurun.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/l4-zfS5vhCdGJ66Fy6G5q18Ay78=/1024x762/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2FScreenshot_2020-09-10-21-24-47-579_com.android.chrome_1599740756.jpg
DOKUMENTASI PDAM JAYAPURA

Salah satu lokasi intake tempat air masuk dari sungai sumber air milik PDAM Jayapura yang terdampak selama musim kemarau.

JAYAPURA, KOMPAS — Musim kemarau melanda Kota Jayapura dan Kabupaten Jayapura, Papua, selama dua bulan terakhir. Kondisi ini menyebabkan debit air di sejumlah mata air yang menjadi penyuplai Perusahaan Daerah Air Minum  Jayapura menurun hingga 25 persen.

Hal ini diungkapkan Direktur Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Jayapura Entis Sutisna, saat dihubungi dari Jayapura, Senin (30/8/2021). Ia memaparkan, dari pantauan petugas di sejumlah intake atau sumber penampung air, yang mengalami penurunan debit hingga 25 persen, antara lain, intake Entrop, intake Ajen, dan intake Kampwolker.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000