logo Kompas.id
NusantaraTugu Alun-alun Bunder Malang...
Iklan

Tugu Alun-alun Bunder Malang dan Simbol Perjuangan yang Berulang

Dalam sejarahnya, tugu kemerdekaan di Alun-alun Bunder Kota Malang adalah saksi perjuangan melawan kolonialisme. Kini, tugu itu kembali jadi saksi perjuangan warga Malang melawan pandemi.

Oleh
DAHLIA IRAWATI
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/kpF4oxeorUcKYrvlGIr7TCh_qag=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F20170615_102557.jpg
Kompas/Dahlia Irawati

Taman Tugu atau Alun-alun Bunder merupakan salah satu taman terbaik di Kota Malang, Jawa Timur. Taman yang dibagun sejal zaman kolonial tersebut terus direvitalisasi agar dapat dinikmati masyarakat dengan baik. Foto diambil pada Kamis (15/6/2017).

Dalam sejarahnya, tugu kemerdekaan di Alun-alun Bunder Kota Malang adalah saksi perjuangan melawan kolonialisme. Kini, tugu itu kembali jadi saksi perjuangan warga Malang melawan pandemi.

Mengingat kisah tugu kemerdekaan di Alun-alun Bunder Kota Malang, serupa dengan kisah kuil Zen-Buddha yang ditulis oleh Paulo Coelho pada novel Seperti Sungai yang Mengalir. Coelho menunjukkan bahwa kuil indah itu dibangun di sebelah tanah kosong. Di tanah kosong itulah nanti kuil indah tersebut akan kembali dibangun, sebelumnya akan dihancurkan.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000