logo Kompas.id
NusantaraGubernur Jatim: Lonjakan Kasus...
Iklan

Gubernur Jatim: Lonjakan Kasus karena Testing Mandiri Meningkat

Jumlah kasus terkonfirmasi positif akhir-akhir ini meningkat karena ada peningkatan testing mandiri oleh masyarakat.

Oleh
DEFRI WERDIONO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/WrwIKQSJoMX3qAoyqDGjnMV__94=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F07%2F63c150bd-1af1-4b7e-934d-0ac42425537e_jpg.jpg
KOMPAS/DEFRI WERDIONO

Suasana vaksinasi masal di Gedung Graha Cakrawala Universitas Negeri Malang di Malang, Jawa Timur, Minggu (18/7/2021). Vaksinasi yang berlangsung dua hari dan diinisasi oleh diinisiasi oleh Komando Resor Militer (Korem) 083/Bhaladika Jaya itu menargetkan 15.000 orang

MALANG, KOMPAS  — Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa menyebut lonjakan kasus positif Covid-19 secara eksponensial dalam beberapa waktu terakhir karena ada peningkatan cukup siginifikan dari masyarakat yang melakukan testing secara mandiri.

Dalam seminggu terakhir testing meningkat hingga enam kali lipat. ”Setidaknya ada enam kali lipat dari masyarakat yang melakukan testing melalui swab PCR (polymerase chain reaction),” ujarnya.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000