logo Kompas.id
NusantaraOrangutan yang Masuk...
Iklan

Orangutan yang Masuk Permukiman di Paser Dibawa ke Pusat Rehabilitasi

Orangutan yang masuk permukiman warga di Kabupaten Paser dibawa ke pusat rehabilitasi yang dikelola Yayasan BOS di Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur.

Oleh
SUCIPTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/or9ZGsnmIYTxhO5XwZ4m3WFT7Bg=/1024x565/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F29a1a328-2420-4c21-b558-056021d90dfb_jpg.jpg
KOMPAS/RIZA FATHONI

Orangutan di Pusat Rehabilitasi Orangutan Samboja Lestari yang dikelola Yayasan Borneo Orangutan Survival di Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur, Jumat (30/8/2019).

BALIKPAPAN, KOMPAS — Balai Konservasi Sumber Daya Alam Kalimantan Timur akhirnya mengevakuasi orangutan kalimantan (Pongo pygmaeus) yang sempat masuk ke permukiman warga di Desa Lusan, Kecamatan Muara Komam, Kabupaten Paser. Primata berbulu coklat itu dibawa ke pusat rehabilitasi yang dikelola Yayasan Borneo Orangutan Survival di Samboja, Kabupaten Kutai Kartanegara.

Selasa (8/6/2021), beredar video di media sosial yang merekam seekor orangutan berjalan di sekitar permukiman warga Desa Lusan. Sang Pongo terus berjalan tanpa melakukan perlawanan atau mengganggu warga.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000