logo Kompas.id
NusantaraEfisiensi Anggaran, Tenaga...
Iklan

Efisiensi Anggaran, Tenaga Harian Lepas di Pemkot Manado Diberhentikan Sementara

Pemkot Manado merumahkan 5.000-6.000 tenaga harian lepas (THL) dari 53 satuan kerja perangkat daerah. Selama ini, jumlah THL jauh lebih banyak dari yang dibutuhkan.

Oleh
KRISTIAN OKA PRASETYADI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/cC2e3Ojq9nKvnLOzaXazF4SjG6w=/1024x681/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2F354a4233-bb07-4a1f-85f7-1a5674904acf_jpg.jpg
KOMPAS/KRISTIAN OKA PRASETYADI

Lalu lintas di area Kantor Wali Kota Manado dihentikan untuk menanti pawai kue tamo lewat dalam perayaan Tulude di Manado, Sulawesi Utara, Rabu (5/2/2020).

MANADO, KOMPAS — Pemerintah Kota Manado, Sulawesi Utara, merumahkan 5.000-6.000 tenaga harian lepas atau THL dari 53 satuan kerja perangkat daerah. Kebijakan ini adalah upaya efisiensi anggaran. Jumlah THL selama ini juga jauh lebih banyak daripada kebutuhan.

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Manado Xaverius Runtuwene, Jumat (4/6/2021), mengatakan, seluruh THL telah dirumahkan sejak Senin (1/6/2021). Kemudian, setiap satuan kerja perangkat daerah (SKPD) diminta mengevaluasi kinerja dan jumlah THL yang dibutuhkan.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000