logo Kompas.id
NusantaraCalon Jemaah Haji di Surakarta...
Iklan

Calon Jemaah Haji di Surakarta Pilih Menunggu Pemberangkatan Selanjutnya

Sebagian calon jemaah chaji di Kota Surakarta belum berencana mengambil biaya penyelenggaraan ibadah haji yang telah disetorkan. Mereka lebih memilih menunggu agar diprioritaskan pada pemberangkatan selanjutnya.

Oleh
NINO CITRA ANUGRAHANTO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/rhTvUiany6UwQulXEATvGyNwwOQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2F0e3b2e45-b5dd-44d8-9652-4d513530dcb6_jpg.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Calon haji menerima suntikan vaksin Covid-19 di Kantor Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul, Bantul, DI Yogyakarta, Selasa (6/4/2021). Pemerintah Kabupaten Bantul melakukan vaksinasi terhadap 400 calon haji kategori lansia sebagai persiapan pemberangkatan mereka jika Pemerintah Arab Saudi membuka kembali kesempatan ibadah haji. Total jamaah calon haji yang tertunda keberangkatannya akibat pandemi berjumlah 927 orang.

SURAKARTA, KOMPAS — Sebagian calon jamaah haji di Kota Surakarta, Jawa Tengah, belum berencana mengambil biaya penyelenggaraan ibadah haji yang telah disetorkan. Mereka memilih menunggu untuk ikut dalam pemberangkatan selanjutnya.

Sebelumnya, Kementerian Agama membatalkan pemberangkatan jemaah calon haji tahun 2021. Alasannya, pandemi Covid-19 yang tak kunjung usai.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000