logo Kompas.id
NusantaraPenjagaan Pos Polisi Rawan...
Iklan

Penjagaan Pos Polisi Rawan Serangan KKB di Papua Diperketat

Penjagaan di pos polisi yang rawan penyerangan ditingkatkan. Jumlah personel yang minim rentan meningkatkan risiko jatuhnya korban jiwa.

Oleh
fabio costa
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/XQ14CLZDSfMC9wX1uCCCqoOZnQA=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F05%2F20210529FLOA_1622272115.jpeg
KOMPAS/FABIO MARIA LOPES COSTA

Jenazah Briptu Mario Sanoy tiba di Rumah Sakit Bhayangkara Jayapura pada Sabtu (29/5/2021).

JAYAPURA, KOMPAS — Penjagaan pos polisi rawan serangan kelompok kriminal bersenjata di Papua diperketat. Tujuannya, mencegah insiden di Pos Polisi Subsektor Oksamol di Pegunungan Bintang terulang kembali.

”Kami akan mendata kembali jumlah personel dan menempatkan setidaknya 15 orang di setiap pos rawan gangguan keamanan untuk mencegah kejadian di Okasamol tidak terjadi lagi,” kata Kepala Kepolisian Daerah Papua Inspektur Jenderal Mathius Fakhiri di Jayapura, Senin (31/5/2021).

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000