logo Kompas.id
NusantaraSuka Berujung Petaka di Kedung...
Iklan

Suka Berujung Petaka di Kedung Ombo

Rentetan wisata berujung petaka, termasuk di Kedung Ombo, menjadi salah satu bukti, faktor keselamatan belum menjadi prioritas dalam setiap pengelolaan wisata. Ini ironis.

Oleh
NINO CITRA/ADITYA PUTRA PERDANA
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/EWPGhaK70JSHqdE-SoZldDZ9zbw=/1024x717/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F05%2F20210515-NNN-Perahu-Kedungombo-mumed_1621092184.png

Petaka dari aktivitas wisata kembali berulang. Sebuah perahu terbalik di Waduk Kedung Ombo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, hingga menyebabkan enam pelancong tewas dan tiga lainnya masih dicari. Lalai dan larut dalam suasana ceria, membuat faktor keamanan terabaikan.

Fitri (31), warga Kecamatan Juwangi, Kabupaten Boyolali, duduk termenung di samping suaminya, Amin (32), di kawasan Waduk Kedung Ombo, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, Sabtu (15/4/2021) malam. Mata Fitri sembab. Ia terus merasa gusar menyaksikan petugas SAR yang lalu lalang di tepian waduk.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000