logo Kompas.id
NusantaraSebanyak 3.074 Rumah Warga...
Iklan

Sebanyak 3.074 Rumah Warga Terdampak Ledakan Balongan Segera Diperbaiki

Sebanyak 3.074 rumah warga yang terdampak ledakan tangki Pertamina Kilang Balongan segera diperbaiki. Pertamina akan mencairkan dana perbaikan rumah.

Oleh
ABDULLAH FIKRI ASHRI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/kq7ir53K6YhRBGa4MXTNk1Jt9KA=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2Fe67c8afd-46a3-43a8-b0be-ff8e61fe9c21_JPG.jpg
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Asap hitam masih terlihat di area tangki PT Pertamina RU VI Balongan, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, Jumat (2/4/2021) pukul 08.30. Meskipun sempat padam pada Kamis (1/4/2021) sore, api kembali berkobar di area itu. Tangki meledak pada Senin (28/3/2021) dini hari. Akibat kejadian itu, 29 warga mengalami luka ringan dan 6 orang luka berat. Ratusan orang juga mengungsi.

INDRAMAYU, KOMPAS — PT Kilang Pertamina Internasional segera memberikan dana perbaikan bagi 3.074 rumah warga terdampak ledakan tangki PT Pertamina Kilang Balongan, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. Namun, jumlah biaya perbaikan masih dalam tahap validasi.

Unit Manager Communication, Relation and CSR Pertamina Kilang Balongan Cecep Supriyatna mengatakan, berdasarkan pendataan dan verifikasi tim dari Pemerintah Kabupaten Indramayu, tercatat 3.074 rumah warga terdampak ledakan tangki Pertamina Balongan. Kini, pihaknya masih memverifikasi besaran biaya untuk membenahi rumah warga terdampak.

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000