logo Kompas.id
NusantaraPembatasan Pergerakan Orang...
Iklan

Pembatasan Pergerakan Orang Bakal Menekan Pariwisata Batu

Adanya larangan mudik dan larangan pergerakan orang keluar dari aglomerasi akan menekan angka wisatawan ke Batu.

Oleh
DEFRI WERDIONO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Vn-APVV9nNg4h0iCEamTGeKdw5A=/1024x601/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2Fff69d0bd-ff23-4555-b072-3b0ef97e31c5_jpg.jpg
KOMPAS/DEFRI WERDIONO

Dengan mengenakan masker dan menjaga jarak, beberapa wisatawan satu keluarga ini memberi makan satwa di Batu Secret Zoo-Jatim Park II di Batu, Jawa Timur, pertengahan Januari 2021.

BATU, KOMPAS — Adanya kebijakan larangan mudik dan pembatasan pergerakan orang keluar dari aglomerasi pada 6-17 Mei 2021 dinilai bakal menekan jumlah wisatawan yang berkunjung ke Kota Batu, Jawa Timur. Sejumlah pelaku wisata di Kota Batu masih menunggu kejelasan aturan tersebut.

Selama ini, 50 persen lebih wisatawan yang berkunjung ke Batu berasal dari luar Malang Raya. Sementara potensi wisatawan di Malang Raya yang berkunjung ke Batu hanya 10-15 persen.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000