logo Kompas.id
NusantaraRevisi Data Pemilih di Nabire ...
Iklan

Revisi Data Pemilih di Nabire Mengacu Daftar Penduduk Akhir 2020

KPU mulai melaksanakan perbaikan data pemilih sebelum menggelar pemungutan suara ulang Pilkada Nabire.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/6otkyuFdRq32LnfJhAx-CA2ePW8=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190515_ENGLISH-SERIAL-REKAPITULASI-PEMILU_A_web_1557925629.jpg
KOMPAS/FABIO M LOPES COSTA

Suasana rekapitulasi penghitungan suara Pemilu 2019 tingkat Provinsi Papua dari Kabupaten Nabire di Jayapura, Minggu (12/5/2019).

JAYAPURA, KOMPAS — Komisi Pemilihan Umum akan merevisi daftar pemilih tetap sebelum pelaksanaan pemungutan suara ulang Pilkada Kabupaten Nabire, Papua. Perbaikan data mengacu pada daftar penduduk potensial pemilih pemilu (DP4) semester II tahun 2020.

Hal ini disampaikan anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Papua Adam Arisoy saat dihubungi dari Jayapura, Kamis (25/3/2021). Adam memaparkan, perubahan daftar pemilih tetap (DPT) sebelum pemungutan suara ulang (PSU) wajib dilaksanakan sesuai amar putusan Mahkamah Konstitusi (MK) pada 12 Maret 2021. Adapun DP4 semester II tahun 2020 akan disinkronkan dengan DPT pada pilkada lalu di Nabire.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000