logo Kompas.id
NusantaraKota Blitar Uji Coba...
Iklan

Kota Blitar Uji Coba Pembelajaran Tatap Muka TK-SMP

Siswa yang masuk pada pembelajaran tahap pertama ini dibatasi hanya untuk kelas 1 dan 4 SD. Sedangkan untuk SMP hanya kelas 7.

Oleh
DEFRI WERDIONO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/4Q14nGih1pQn1K0EljzkhRabk3U=/1024x573/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2F8e8b1d94-acd5-4be4-bc04-542714c6511d_jpg.jpg
Kompas

Suasana uji coba pembelajaran tatap muka di SMPN 1 Kota Blitar, Jawa Timur, Senin (22/3/2021)

BLITAR, KOMPAS-Sebagian siswa tingkat TK-SMP di Kota Blitar, Jawa Timur, Senin (22/3/2021), mulai mengikuti uji coba pembelajaran tatap muka di sekolah secara bertahap dan terbatas. Pembelajaran dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan dan pembatasan jumlah siswa hanya 50 persen dari kapasitas.

Ada 58 sekolah yang mulai menggelar pembelajaran tatap muka dari total 162 sekolah di Kota Blitar, terdiri atas 15 TK, 28 SD, dan 15 SMP. Adapun tingkat SMA sudah melakukan pembelajaran tatap muka secara bertahap lebih dulu sejak beberapa waktu lalu sesuai kebijakan Pemerintah Provinsi Jawa Timur.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000