logo Kompas.id
NusantaraDua Orang Tewas Kecelakaan...
Iklan

Dua Orang Tewas Kecelakaan Lalu Lintas di Aceh Jaya

Saat melintasi tikungan, mobil KIA masuk ke jalur berlawanan sehingga menabrak mobil Kijang Innova yang melaju dari arah berlawanan.

Oleh
ZULKARNAINI
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/frBFmHYorLzTiJbLQon0CnF5l3M=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F01%2FWhatsApp-Image-2021-01-29-at-18.50.41_1611926298.jpeg
DOKUMEN POLDA ACEH

Minibus KIA mengalami rusak berat setelah terlibat kecelakaan, Jumat (29/1/2021), di Kabupaten Aceh Jaya, Aceh.

BANDA ACEH, KOMPAS — Dua orang tewas dan enam orang luka ringan akibat tabrakan dua minibus di jalan lintas Banda Aceh-Meulaboh, Kabupaten Aceh Jaya, Provinsi Aceh, Jumat (29/1/2021). Kelengahan pengendara diduga menjadi penyebab terjadinya kecelakaan.

Direktur Direktorat Lalu Lintas Polda Aceh Komisaris Besar Dicky Sondany menuturkan, kecelakaan terjadi tepatnya di Desa Padang Datar, Kecamatan Krueng Sabee, Aceh Jaya, Jumat pukul 10.00. Kecelakaan melibatkan minibus KIA dengan minibus Kijang Innova.

Editor:
aufrida wismi
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000