logo Kompas.id
NusantaraRSUD Abdul Moeloek Disiapkan...
Iklan

RSUD Abdul Moeloek Disiapkan sebagai Lokasi Vaksinasi di Lampung

Pengelola Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Moeloek, Bandar Lampung, disiapkan sebagai lokasi vaksinasi, Kamis (14/1/2021). Menurut rencana, ada 20 pejabat daerah dan perwakilan tokoh masyarakat Lampung yang akan divaksin.

Oleh
Vina Oktavia
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/gf9Dt3lUwIO1EVPTTCd93AfjmUo=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F01%2FIMG20210112114358_1610435592.jpg
KOMPAS/VINA OKTAVIA

Dinas Kesehatan Lampung mulai mendistribusikan vaksin Covid-19 ke tiga kabupaten/kota di Lampung, Selasa (12/1/2021). Selain Kota Bandar Lampung, vaksin juga akan didistribusikan ke Kota Metro dan Kabupaten Lampung Selatan.

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS — Pengelola Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Abdul Moeloek, Bandar Lampung, disiapkan sebagai lokasi vaksinasi pada Kamis (14/1/2021). Menurut rencana, ada 20 pejabat daerah dan perwakilan tokoh masyarakat Lampung yang akan mendapat vaksin Covid-19 tahap pertama.

Wakil Direktur Pelayanan dan Penunjang Medik RSUD Abdul Moeloek Mars Dwi Tjahjo mengatakan, pihaknya sudah menyiapkan fasilitas yang diperlukan untuk pelaksanaan vaksinasi Covid-19. Selain menyiapkan ruang pelayanan untuk vaksinasi, pengelola rumah sakit juga menyiapkan ruang observasi, ruang perawatan, dan ruang darurat.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000