logo Kompas.id
NusantaraTerduga Teroris yang...
Iklan

Terduga Teroris yang Dilumpuhkan di Makassar Rencanakan Bom Bunuh Diri

Dua terduga teroris yang ditembak mati aparat Densus 88 di Makassar terlibat serangkaian aksi teror, di antaranya pengeboman gereja di Filipina. Keduanya bahkan merencanakan aksi serupa di Indonesia.

Oleh
Reny Sri Ayu
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/f7v4SiC2hVy6pXjnLkJpz2euWsk=/1024x730/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F01%2F9DC72A79-1BE2-4ACC-851A-51F4904FC88F_1610011237.jpeg
KOMPAS/RENY SRI AYU

Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan Irjen Merdisyam (depan kanan) menunjukkan senjata yang disita sebagai barang bukti dari terduga teroris, di Makassar, Kamis (7/1/2021).

MAKASSAR, KOMPAS — Dua terduga teroris yang ditembak mati aparat Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri di Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu (6/1/2021), sudah merencanakan aksi bom bunuh diri. Mereka juga sudah merekrut banyak orang untuk masuk dalam kelompoknya dan menyatakan dukungan pada khilafiah.

Fakta ini dijelaskan Kepala Kepolisan Daerah Sulawesi Selatan Inspektur Jenderal Merdisyam di Makassar, Kamis (7/1/2021). Kapolda didampingi pejabat Densus 88 Brigadir Jenderal Ibnu Suhendra dan Kepala Bidang Humas Polda Sulsel Komisaris Besar Sulpan.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000