logo Kompas.id
NusantaraPenyintas Terus Tanggung...
Iklan

Penyintas Terus Tanggung Risiko Diskriminasi

Kalangan penyintas Covid-19 (Coronavirus disease 2019) akibat virus korona jenis baru (SARS-CoV-2) menanggung risiko ditolak dan diskriminasi ketika kembali ke masyarakat dan lingkungan kerja.

Oleh
AMBROSIUS HARTO
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/0vTTN37aMT1ljVXm67SLeG6ZmUI=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F10%2Fbe1c31ae-1d62-4f58-b1f2-e87dadea49a2_jpg.jpg
KOMPAS/VINA OKTAVIA

Pemerintah Kota Bandar Lampung memberikan layanan tes cepat massal bagi secara gratis untuk warga luar daerah yang masuk ke Bandar Lampung sejak Senin (26/10/2020). Hal ini dilakukan untuk mengantisipasi lonjakan Covid-19 saat libur panjang akhir pekan ini.

SURABAYA, KOMPAS – Kalangan penyintas Covid-19 (Coronavirus disease 2019) akibat virus korona jenis baru (SARS-CoV-2) menanggung risiko ditolak dan diskriminasi ketika kembali ke masyarakat dan lingkungan kerja.

Sosialisasi kepada masyarakat dan perusahaan agar tidak menjatuhkan stigma apalagi mengasingkan dan menyingkirkan bekas pasien Covid-19 yang sudah sembuh perlu terus digaungkan. Sikap diskriminatif dan penolakan diyakini muncul karena ketidaktahuan yang utuh atau ketakutan berlebihan pada wabah Covid-19 yang telah menjadi pandemi secara global.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000