logo Kompas.id
NusantaraPT KA Bersiap Hadapi Lonjakan ...
Iklan

PT KA Bersiap Hadapi Lonjakan Penumpang Saat Libur Panjang

Jumlah penumpang kereta api yang menuju dan dari Malang diperkirakan meningkat saat libur panjang akhir Oktober. Penumpang adalah orang-orang yang ingin menghabiskan masa liburan dengan berwisata.

Oleh
DEFRI WERDIONO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Aqp-jl0MoCGE-kGi0krcDLa_4Fc=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F10%2F74a1c362-75d1-48bf-9740-1467f93f415e_jpg.jpg
KOMPAS/KOMPAS/DEFRI WERDIONO

Kereta api penataran relasi Surabaya-Blitar tengah melintas di pelintasan sebidang di Singosari, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Senin (26/10/2020).

MALANG, KOMPAS — Jumlah penumpang kereta api yang menuju dan dari Malang, Jawa Timur,  diperkirakan meningkat saat libur panjang akhir Oktober. Sebagian penumpang adalah orang-orang yang ingin menghabiskan masa liburan dengan berwisata. Apalagi, sejumlah obyek wisata di sekitar Malang Raya—yang sebelumnya ditutup—mulai beroperasi kembali, seperti pendakian ke Semeru.

Manajer Humas PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasional (Daop) 8 Surabaya Suprapto, Senin (26/10/2020), mengatakan, ada lima kereta api jarak menengah/jauh yang menuju dan dari Malang. Kereta-kereta tersebut bagian dari 23 kereta jarak menengah/jauh yang beroperasi di Daop 8.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000