logo Kompas.id
NusantaraPembeli Jangka Panjang Bantu...
Iklan

Pembeli Jangka Panjang Bantu Peningkatan Daya Saing UMKM

UMKM memiliki kontribusi penting bagi perekonomian. Bantuan perluasan pasar dan pembiayaan pun diperlukan agar UMKM tumbuh lebih baik lagi.

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Wku73AomLrKpL805DhPnYk21Dlc=/1024x647/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2F20200724WEN1_1595567892.jpg
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Pekerja mengenakan masker saat menjahit kerajinan batik di Kedungmundu, Kota Semarang, Jawa Tengah, Jumat (24/7/2020). Masa pandemi ini juga membawa banyak perubahan bagi kelas pekerja karena kondisi perekonomian yang berat.

SEMARANG, KOMPAS — Jaminan penyerapan atau pembelian produk secara jangka panjang membantu peningkatan daya saing usaha mikro, kecil, dan menengah atau UMKM. Dengan demikian, tercipta ekosistem jual-beli dengan kualitas produk yang terjaga.

Hal itu yang coba dijembatani Kementerian Perdagangan melalui penandatanganan nota kesepahaman bersama dan perjanjian kerja sama di Kota Semarang, Jawa Tengah, Kamis (15/10/2020) sore. Perusahaan bersedia menjadi offtaker (pembeli) produk UMKM.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000