logo Kompas.id
NusantaraBuruh Jatim Berkomitmen Tolak ...
Iklan

Buruh Jatim Berkomitmen Tolak UU Cipta Kerja Seluruhnya

Pekerja di Jawa Timur menolak tegas UU Cipta Kerja yang baru disahkan. Aliansi-aliansi pekerja akan berunjuk rasa mulai besok di lingkungan perusahaan masing-masing dan di kantor pemerintah daerah.

Oleh
RUNIK SRI ASTUTI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/x5jyv0jk4j7bl6IuNEwKnj_L8bI=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F20190501-demo-buruh4_1556692527.jpg
KOMPAS/RUNIK SRI ASTUTI

Ribuan buruh Sidoarjo memperingati Hari Buruh dengan turun ke jalan, Rabu (1/5/2019).

SIDOARJO, KOMPAS — Pekerja di Jawa Timur menolak tegas Undang-Undang Cipta Kerja yang baru disahkan. Aliansi-aliansi pekerja akan berunjuk rasa mulai Selasa besok di lingkungan perusahaan masing-masing dan di kantor pemerintah daerah. Puncaknya, mereka akan berunjuk rasa besar-besaran di Kantor Pemerintah Provinsi Jatim dan Gedung DPRD Jatim pada 8 Oktober.

Ketua Dewan Pengurus Daerah Serikat Pekerja Seluruh Indonesia Jatim Achmad Fauzi mengatakan, pihaknya telah berkomunikasi dengan serikat pekerja yang ada di setiap daerah kabupaten dan kota untuk menyuarakan aspirasi penolakan UU Cipta Kerja secara besar-besaran agar didengar oleh para pengambil kebijakan.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000