logo Kompas.id
NusantaraPengelola Tol Manado-Bitung...
Iklan

Pengelola Tol Manado-Bitung Antisipasi Potensi Kecelakaan

Sehari setelah diresmikan Presiden Joko Widodo, Jalan Tol Manado-Bitung di Sulawesi Utara mulai digunakan pengendara. Selama dua pekan ke depan, kepolisian dan pengelola jalan tol akan fokus mencegah kecelakaan.

Oleh
KRISTIAN OKA PRASETYADI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/-EkXkgIaqqGen-_HzZ2KQF16XzA=/1024x681/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F09%2Ffe41e8f2-0d43-4b8d-af88-e44dc3d054c6_jpg.jpg
KOMPAS/KRISTIAN OKA PRASETYADI

Sebuah mobil melintas keluar dari Jalan Tol Manado-Bitung melalui Gerbang Tol Manado, Sulawesi Utara, Rabu (30/9/2020).

MANADO, KOMPAS — Sehari setelah diresmikan Presiden Joko Widodo, Jalan Tol Manado-Bitung di Sulawesi Utara mulai digunakan para pengendara dari Manado menuju Minahasa Utara atau Bitung dan sebaliknya, Rabu (30/9/2020). Selama dua pekan ke depan, kepolisian dan pengelola jalan tol akan fokus memantau dan mengontrol kebiasaan pengendara demi menjaga keselamatan.

Operasionalisasi jalan tol pertama di Sulut itu dimulai dengan penempelan kartu uang elektronik di mesin pembayaran Gerbang Tol Manado oleh Pejabat Sementara Gubernur Sulut Agus Fatoni untuk membuka palang pintu. Dari total panjang 39,9 kilometer dari Manado sampai Bitung, baru 26,35 kilometer yang terbuka, yaitu ruas Manado-Danowudu.

Editor:
Mohamad Final Daeng
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000